JADWAL DAN SYARAT SELEKSI PPPK CPNS PROVINSI KABUPATEN KOTA KEMENTERIAN FORMASI TAHUN 2022
Calista Computer | Lovers....
INFORMASI SELEKSI PPPK GURU DAN NON GURU CPNS PROVINSI KABUPATEN KOTA BADAN LEMBAGA KEMENTERIAN KANWIL FORMASI TAHUN 2022 KIAT, METODE, TIPS TRIK MERAIH NILAI AMBANG BATAS PASSING GRADE SELEKSI PPPK GURU NON GURU PROVINSI KABUPATEN KOTA BADAN LEMBAGA KEMENTERIAN KANWIL FORMASI TAHUN 2022 TIPS TRIK LULUS SELEKSI KOMPETENSI TEKNIS MANAJERIAL SOSIOKULTURAL DAN WAWANCARA SELEKSI PPPK GURU DAN NON GURU PROVINSI KABUPATEN KOTA BADAN LEMBAGA KEMENTERIAN KANWIL FORMASI TAHUN 2022
Kemdikbud akhirnya rilis aplikasi SIM Pemetaan Guru PPPK 2022 untuk penempatan guru yang telah lulus passing grade /NeiFo/Pixabay
Pemerintah Daerah (Pemda) hingga saat ini telah melakukan pemetaan formasi guru pada PPPK 2022 dengan menggunakan Aplikasi E-Formasi PPPK 2022 atau disebut pula Aplikasi SIM Pemetaan Guru PPPK 2022.
SIM Pemetaan guru PPPK 2022 merupakan aplikasi terbaru yang hanya bisa diakses oleh Pemerintah Daerah yang digunakan untuk penempatan guru yang lulus passing grade pada seleksi PPPK 2022.
Aplikasi SIM Pemetaan guru PPPK 2022 tersebut akan dirasakan manfaatnya bagi peserta PPPK 2022 baik guru yang telah lolos passing grade maupun guru yang belum lolos passing grade.
Pada tampilan SIM Pemetaan guru PPPK 2022 akan muncul tampilan log in, kemudian setelahnya akan muncul tampilan usulan formasi.
Usulan formasi pada SIM Pemetaan guru PPPK 2022 tersebut berisi usulan formasi sisa pada PPPK 2021, usulan formasi untuk PPPK 2022, serta usul penambahan formasi guru pada PPPK 2022.
Formasi tersebut akan didahulukan bagi guru yang telah lulus passing grade di seleksi PPPK 2022.
Pasalnya, guru yang telah lulus passing grade tersebut akan langsung penempatan dan pemberkasan.
Secara sistem pada aplikasi SIM Pemetaan Guru PPPK 2022, guru yang telah lulus passing grade secara otomatis diurutkan.
Pengurutan tersebut didahulukan bagi guru yang berstatus THK-II serta yang telah lulus passing grade.
Peserta atau guru dengan kategori THK-II yang telah lulus passing grade otomatis akan mendapatkan urutan pertama dalam sistem penempatan formasi tersebut pada PPPK 2022.
Barulah jika masih terdapat sisa formasi, maka akan diisi dengan peserta PPPK Guru 2022 honorer di sekolah negeri yang telah lolos passing grade, dan jika masih ada sisa formasi barulah diisi oleh peserta PPG yang juga telah lolos passing grade.
Barulah terakhir jika masih terdapat sisa formasi, maka akan diisi oleh guru swasta yang telah lolos passing grade.
Dalam mekanisme penggunaan aplikasi SIM Pemetaan Guru PPPK 2022, peserta PPPK 2022 yang telah lolos passing grade akan diminta untuk masuk akun SSCASN, kemudian lihat formasi yang ditawarkan.
Jika guru tersebut merasa penempatan formasi tersebut sesuai, maka dapat langsung mengklik 'Yes'.
Apabila telah mengklik 'Yes', artinya peserta dengan kategori lolos passing grade dapat langsung ditempatkan pada sekolah yang telah dipilih tersebut.
Mulai dari pertengahan Juli Hingga Akhir Agustus 2022, guru yang telah lolos passing grade akan diberikan rentang waktu oleh Pemda untuk melakukan penempatan melalui aplikasi tersebut.***
Semoga saja, Kebijakan dan Informasi berikutnya dari Kemdikbud merupakan hal yang menguntungkan dan berpihak kepada Para Guru yang sudah Lulus PG Pada Tahap Seleksi sebelumnya... Aamiin....
Sumber : infocpns.my.id
Sumber: YouTube Calon Guru (Kanjeng Mariyadi Ngawi)
0 Komentar untuk JADWAL DAN SYARAT SELEKSI PPPK CPNS PROVINSI KABUPATEN KOTA KEMENTERIAN FORMASI TAHUN 2022