Cara Mengganti Aplikasi Dapodikdas 2013
Proses entry data dari hari kehari dan Minggu ke Minggu hingga hari ini masih saja ditemukan "bug" untuk Aplikasi Dapodikdas 2013 ini.
Ditengah hiruk pikuk data yang tidak terhitung jumlahnya ini, selangkan waktu sejenak untuk sedikit berkreasi dengan tampilan Aplikasi Dapodikdas milik sobat....
Berikut cara mengganti background Aplikasi Dapodikdas 2013 yang bisa Sobat terapkan...
1. Cari Gambar yang ada di dalam direktori C:\Program Files\Dapodikdas\dataweb\apps\web\resources\images
2. Cari file pendataan13-splash dan pendataan13-fw yang ada di bagian paling bawah
3. Edit gambar tersebut dengan aplikasi editor gambar yang sobat miliki.
4. Disarankan untuk menggunakan Photoshop supaya hasilnya lebih lembut....
5. Simpan kembali file tersebut dengan nama yang sama dengan format PNG.
Selain cara tersebut, sobat bisa juga menggunakan cara pintas, yaitu dengan cara mengganti file tersebut dengan file lain yang kita miliki dan tentunya sudah di rename sesuai dengan nama file yang akan kita replace tersebut......
Sebagai contoh, Sobat bisa gunakan file dibawah ini...
1. pendataan13-fw
2. pendataan13-splash
semoga bermanfaat............
0 Komentar untuk Cara Mengganti Aplikasi Dapodikdas 2013